emolumen /émolumén/

Nomina (n)

  1. tambahan pendapatan yang tidak tetap di samping gaji tetap
KBBI III
  • ebsoft: emolument, perquisite.
  • gkamus: emolument, perquisite.
emo·lu·men /émolumén/ n tambahan pendapatan yg tidak tetap di samping gaji tetap
emisivitas ~ emitans ~ emiten ~ emoh ~ emol ~ emolumen ~ emong ~ emosi ~ emosi keagamaan ~ emosional ~ emosionalisme