energi bebas

Nomina (n)

  1. sebagian dari energi potensial yang dilepaskan dan dipakai untuk pekerjaan yang berguna
KBBI III

Kata Dasar

bebas; energi

  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. energi bebas free energy bebas; energi Kimia Pusba
2. energi bebas free energy bebas; energi Penerbangan Pusba
3. energi bebas free energy bebas; energi Teknik Kimia Pusba
4. energi bebas Gibb Gibb's free energy Gibb; bebas; energi Farmasi Pusba
5. energi bebas Gibbs Gibbs? free energy Gibbs; bebas; energi Kimia Pusba
6. energi bebas Helmholtz Helmholtz free energy Helmholtz; bebas; energi Kimia Pusba
7. energi bebas Helmholtz Helmholtz free energy Helmholtz; bebas; energi Farmasi Pusba
8. energi bebas Helmholtz Helmholtz free energy Helmholtz; bebas; energi Penerbangan Pusba
9. energi bebas konfigurasi; tenaga bebas konfigurasi configurational free energy bebas; energi; konfigurasi; tenaga Fisika Pusba
10. energi bebas pembentukan free energy of formation bebas; energi; pembentukan Kimia Pusba
11. energi bebas pembentukan free energy of formation bebas; energi; pembentukan Biologi Pusba
12. energi bebas pengaktifan activation free energy bebas; energi; pengaktifan Kimia Pusba
13. energi bebas permukaan surface free energy bebas; energi; permukaan Farmasi Pusba
14. persamaan energi bebas free-energy equation bebas; energi; persamaan Kimia Pusba
15. perubahan energi bebas free energy changes bebas; energi; perubahan Kimia Pusba
16. perubahan energi bebas free energy changes bebas; energi; perubahan Biologi Pusba

  • 1 - 16 dari 16 entri

enek ~ eneng ~ energetik ~ energi ~ energi atom ~ energi bebas ~ energi bersih ~ energi geotermal ~ energi inti ~ energi kinetik ~ energi kotor