kepadaan penjelasan

Nomina (n)

  1. tuntutan agar gramatika yang dipaparkan sesuai dengan teori bahasa dan pemerolehan bahasa
  2. tingkat kepadaan gramatika atau teori yang berhasil memberikan pilihan yang masuk akal atas beberapa gramatika yang sama-sama memiliki kepadaan deskriptif
KBBI III Linguistik

Kata Dasar

kepadaan; pada; penjelasan

kepabeanan ~ kepada ~ kepadaan ~ kepadaan deskriptif ~ kepadaan observasi ~ kepadaan penjelasan ~ kepadaman ~ kepadatan ~ kepadatan penduduk ~ kepadatan salju ~ kepadatan udara kering