kepustakaan

Nomina (n)

  1. buku-buku kesusastraan; kesusastraan
  2. daftar kitab yang dipakai sebagai sumber acuan untuk mengarang dsb; bibliografi
  3. semua buku, karangan, dan tulisan mengenai suatu bidang ilmu, topik, gejala, atau kejadian
KBBI III

Kata Dasar

pustaka

  • ebsoft: 1 literature. 2 documents. 3 bibliography.
  • gkamus: 1 literature. 2 documents. 3 bibliography.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. bibliografi; kepustakaan bibliography bibliografi; kepustakaan Sastra Pusba
2. kepustakaan gen gene library gen; kepustakaan Biologi Pusba
3. kepustakaan gen gene library gen; kepustakaan Farmasi Pusba
4. kepustakaan genomik genomic library genomik; kepustakaan Farmasi Pusba
5. kepustakaan periodik; kepustakaan berkala periodical literature berkala; kepustakaan; periodik Pendidikan Pusba
6. kepustakaan psikiatri psychiatric literature kepustakaan; psikiatri Kedokteran Pusba
7. kepustakaan terklona cloned library kepustakaan; terklona Farmasi Pusba

  • 1 - 7 dari 7 entri

kepunyaan ~ kepura-puraan ~ kepurbaan ~ kepurbakalaan ~ kepurun ~ kepustakaan ~ keputih-putihan ~ keputihan ~ keputraan ~ keputren ~ keputusan