memandang

Verba (v)

  1. melihat dan memperhatikan (biasanya arah dan jaraknya tetap): jika engkau ~ nya lebih lama, makin jelas kecantikannya; sejauh-jauh mata ~
  2. menganggap; memperlakukan (sebagai): kami ~ dia sebagai anggota keluarga; ~ enteng (ringan, gampang)
  3. mempedulikan; memperhatikan; mengingat (akan): tidak ~ bangsa (bulu, orang)
  4. menyegani; menghargai: masyarakat ~ dia karena budi, amal, dan jasanya
KBBI III

Kata Dasar

pandang

  • ebsoft: at the sight of,beheld,beholding,esteemed,eye,eyes,had a look at,have a look at,having a look at,look up,looked up,looking up,render,view
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. memandang viewing memandang Komunikasi Massa Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

memandai ~ memandai diri ~ memandai-mandai ~ memandaikan ~ memandakkan ~ memandang ~ memandangi ~ memandekkan ~ memandikan ~ memandori ~ memandu