membayang

Verba (v)

  1. kelihatan seperti bayang-bayang; kelihatan samar-samar: kemejanya tipis dan kaus kutangnya kelihatan -; wajahnya selalu - dalam ingatanku
  2. dapat dilihat; dapat ditangkap; tergambar: senyum ragu-ragu - pada wajahnya; sifat demokrasi - dalam susunan masyarakat itu
KBBI III

Kata Dasar

bayang

  • ebsoft: 1 cloud over,darken . 2 be reflected 3 apper (on o,s face) .
  • gkamus: 1 cloud over,darken . 2 be reflected 3 apper (on o,s face) .
membawahi ~ membawahkan ~ membawakan ~ membawang ~ membawangi ~ membayang ~ membayang-bayangi ~ membayang-bayangkan ~ membayangi ~ membayangkan ~ membayankan