memutus

Verba (v)

  1. memotong hingga putus: ~ kawat (benang, tali)
  2. menghentikan (tentang arus): ~ aliran listrik
  3. menghalangi; merusakkan (tentang jalan): mereka ~ jalan menuju ke kota
  4. memintas; memotong (tentang jalan): mereka ~ jalan supaya cepat sampai
  5. menyela (tentang perkataan orang): ia suka sekali ~ pembicaraan orang
  6. membatalkan; mengurungkan (tentang janji, hubungan kasih): ia ~ janjinya
  7. menyudahi; mengakhiri (tentang yang sebenarnya belum berakhir): mereka sudah ~ pembicaraan sebelum mencapai kesepakatan
  8. mencabut (tentang nyawa): ~ nyawa
  9. membunuh; mematikan (tentang hidup atau nyawa, umur): ~ hidupnya
KBBI III

Kata Dasar

putus

  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. memutus deciding memutus Hukum DS
2. memutus decide memutus Hukum DS
3. telah memutus which adjudicated memutus; telah Hukum DS

  • 1 - 3 dari 3 entri

memuter ~ memutih ~ memutihkan ~ memutihkan mata ~ memutrakan ~ memutus ~ memutus rangkai ~ memutuskan ~ memutuskan cakap ~ memutuskan hukum ~ memuyengkan