menjerit

Verba (v)

  1. mengeluarkan suara keras melengking (karena kesakitan, memanggil, dsb); berteriak; memekik: karena tidak tahan menerima siksaan itu, ia ~ sekeras-kerasnya
  2. (ki) berkeluh kesah dengan sangat: rakyat kecil hanya dapat ~ menghadapi kehidupan yang semakin sulit ini
KBBI III

Kata Dasar

jerit

  • ebsoft: cried out,cry out,crying out,scream
menjerembapkan ~ menjerempak ~ menjereng ~ menjeriau ~ menjerihkan ~ menjerit ~ menjerit-jerit ~ menjerkah ~ menjernihkan ~ menjerojol ~ menjerongkok