obral

Verba (v)

  1. menjual barang secara besar-besaran dengan harga murah (dengan maksud menghabiskan barang, mengosongkan gudang, dsb): pada akhir tahun barang-barang itu biasanya dijual --
  2. (ki) mengeluarkan (memakai dsb) secara banyak-banyak: kau tidak perlu -- tenaga, manfaatkan tenagamu sebaik-baiknya
KBBI III
  • ebsoft: 1 clearance sale. 2 do s.t. without prior consideration, be quick to do s.t.
  • gkamus: 1 clearance sale. 2 do s.t. without prior consideration, be quick to do s.t.
ob·ral v 1 menjual barang secara besar-besaran dng harga murah (dng maksud menghabiskan barang, mengosongkan gudang, dsb): pd akhir tahun barang-barang itu biasanya dijual --; 2 ki mengeluarkan (memakai dsb) secara banyak-banyak: kau tidak perlu -- tenaga, manfaatkan tenagamu sebaik-baiknya;

meng·ob·ral v 1 menjual secara obral; 2 ki mengeluarkan (memakai dsb) banyak-banyak; membualkan (perkataan dsb); memboroskan (tenaga, barang, dsb);

meng·ob·ral·kan v mengobral;

ob·ral·an n barang yg dijual secara obral: saya membeli - di kaki lima;

peng·ob·ral·an n proses, cara, perbuatan mengobral
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. 1 penjualan; 2 obral sale 1; 2; obral; penjualan *Umum* Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

obligasi hipotek ~ oblong ~ obo ~ obor ~ obrak-abrik ~ obral ~ obralan ~ obras ~ obrol ~ obrolan ~ obrus