pahlawan kesiangan

Nomina (n)

  1. orang yang baru mau bekerja (berjuang) setelah peperangan (masa sulit) berakhir
  2. orang yang ketika masa perjuangan tidak melakukan apa-apa, tetapi setelah peperangan selesai menyatakan diri pejuang
KBBI III

Kata Dasar

kesiangan; pahlawan

pahit lidah ~ pahit maung ~ pahit pahang ~ pahlawan ~ pahlawan bakiak ~ pahlawan kesiangan ~ pahter ~ pai ~ paidon ~ pail ~ pailit