parodi

Nomina (n)

  1. karya sastra atau seni yang dengan sengaja menirukan gaya, kata penulis, atau pencipta lain dengan maksud mencari efek kejenakaan
KBBI III
Sinonim
n: pelesetan; travesti
Turunan
v: memarodikan
pa·ro·di n karya sastra atau seni yg dng sengaja menirukan gaya, kata penulis, atau pencipta lain dng maksud mencari efek kejenakaan;

me·ma·ro·di·kan v menjadikan parodi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. parodi parody parodi Sastra Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

parlementaria ~ parlementarisme ~ parlementer ~ parmitu ~ paro ~ parodi ~ paroki ~ parokial ~ parokialisme ~ parolfaktori ~ paron