penyimpan

Nomina (n)

  1. orang yang menyimpan (menabung tentang uang); penabung: - yang rajin
KBBI III

Kata Dasar

simpan

Sinonim
n: penabung
  • ebsoft: 1 o. who saves, a depositor. 2 storage place.
  • gkamus: 1 o. who saves, a depositor. 2 storage place.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. baterai penyimpan storage battery baterai; penyimpan Otomotif Pusba
2. cincin penyimpan berpotongan intersecting storage ring berpotongan; cincin; penyimpan Fisika Pusba
3. cincin penyimpan elektron-positron electron-positron storage ring cincin; elektron; penyimpan; positron Fisika Pusba
4. menjamin simpanan nasabah penyimpan guarantee of bank repayment obligations menjamin; nasabah; penyimpan; simpanan Hukum DS
5. penghubung penyimpan depository correspondent penghubung; penyimpan Keuangan Pusba
6. penyimpan akses acak random access storage acak; akses; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
7. penyimpan antarlembar interleave storage antarlembar; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
8. penyimpan aspal asphalt reservoir aspal; penyimpan Mesin Pusba
9. penyimpan bantu auxiliary storage bantu; penyimpan Matematika Pusba
10. penyimpan bantu auxiliary storage bantu; penyimpan *Umum* Pusba
11. penyimpan cadangan backing storage cadangan; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
12. penyimpan cakram disk storage cakram; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
13. penyimpan data data store data; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
14. penyimpan dinamik dynamic storage dinamik; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
15. penyimpan dukungan backing store dukungan; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
16. penyimpan fluida rem brake fluid reservoir fluida; penyimpan; rem Otomotif Pusba
17. penyimpan gambar elektronik electronic still store (ESS) elektronik; gambar; penyimpan Komunikasi Massa Pusba
18. penyimpan gelang kolor purse ring storage gelang; kolor; penyimpan Perikanan Pusba
19. penyimpan holografik holographic storage holografik; penyimpan Teknologi Informasi Pusba
20. penyimpan induk main store induk; penyimpan Teknologi Informasi Pusba

  • 1 - 20 dari 42 entri
  • 1
  • 2
  • 3
  • >
  • >>

penyiksaan ~ penyilangan ~ penyilap ~ penyiletan ~ penyilihan ~ penyimpan ~ penyimpanan ~ penyimpangan ~ penyinaran ~ penyindir ~ penyinetronan