rekan

Nomina (n)

  1. teman (sekerja)
  2. kawan sepersekutuan; samasama anggota perseroan
  3. (ark) tempat orang berjual beli bermacam-macam barang dagangan (seperti hasil bumi, timah, kerajinan tangan); pekan: lokasi ini sangat baik untuk --
KBBI III
Sinonim
n: handai; kanti; mitra; pasar; pekan; teman
Antonim
n: musuh
Turunan
v: berekan; merekan; rekanan
  • ebsoft: comrade, colleague.
  • gkamus: comrade, colleague.
1re·kan n 1 teman (sekerja); 2 kawan sepersekutuan; samasama anggota perseroan;

be·re·kan v bersekutu; berserikat; bersama-sama berusaha (berniaga);

me·re·kan v berekan;

re·kan·an v orang yg mempunyai hubungan timbal balik dl dunia usaha atau dagang; nasabah usaha

2re·kan ark n tempat orang berjual beli bermacam-macam barang dagangan (spt hasil bumi, timah, kerajinan tangan); pekan: lokasi ini sangat baik untuk --
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. jaringan rekan acquaintance network jaringan; rekan Kedokteran Pusba
2. rekan seprofesinya professional colleagues rekan; seprofesinya Hukum DS
3. rekan-rekannya her associates rekan; rekannya Hukum DS

  • 1 - 3 dari 3 entri

rekalkulasi ~ rekam ~ rekam kesehatan ~ rekam medis ~ rekaman ~ rekan ~ rekanalisasi ~ rekanan ~ rekap ~ rekapitalisasi ~ rekapitalisasi perbankan