rintis

Nomina (n)

  1. jalan kecil (setapak) yang baru dibuat di hutan; rintisan
KBBI III
  • ebsoft: me-rintis 1 clear a way, path. 2 do pioneering work.
  • gkamus: me-rintis 1 clear a way, path. 2 do pioneering work.
rin·tis n jalan kecil (setapak) yg baru dibuat di hutan; rintisan;

me·rin·tis v 1 membuka jalan kecil (setapak) dng menebangi kayu-kayu di hutan: beberapa hari lamanya mereka ~ hutan; 2 membuat batas-batas (pancang dsb) di tanah yg akan dipakai untuk jalan: pekerjaan ~ jalan kereta api itu memerlukan banyak tenaga dan biaya; 3 memelopori (mengerjakan untuk pertama kali): Ibu Kartini telah ~ jalan untuk memajukan kaum wanita;

rin·tis·an n 1 jalan kecil (setapak) yg baru saja dibuat di dl hutan; 2 jalan kecil sbg batas antara hutan cadangan dan hutan yg diusahakan; 3 ki usaha yg mula-mula sekali: kemajuan kaum wanita berkat ~ Ibu Kartini;

pe·rin·tis n 1 orang yg memulai mengerjakan sesuatu; pelopor: para ~ kemerdekaan mendapat penghargaan dr Pemerintah; 2 usaha pertama atau permulaan; pembuka jalan: penerbangan ~ ke daerah-daerah terpencil; 3 pasukan polisi (tentara) yg melakukan serangan pendahuluan; 4 penduduk yg mula-mula membuka daerah baru;

~ kemerdekaan orang-orang yg ikut serta mencapai Indonesia merdeka;

ke·pe·rin·tis·an n hal perintis; segala sesuatu yg berhubungan dng perintis: ~ perhubungan harus tetap dikembangkan
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. penelitian kaji rintis pilot study investigation kaji; penelitian; rintis Kedokteran Pusba
2. reaksi rintis pilot reaction reaksi; rintis Kimia Pusba
3. rintis jalur berpetak; pair jalur berpetak line-plot cruise berpetak; jalur; pair; rintis Perhutanan Pusba
4. rintis kebakaran fire trail kebakaran; rintis Perhutanan Pusba
5. ujian rintis pilot testing rintis; ujian Pendidikan Pusba

  • 1 - 5 dari 5 entri

rintas ~ rintih ~ rintihan ~ rintik ~ rintik-rintik ~ rintis ~ rintisan ~ rinyai ~ riol ~ ripit ~ ripta loka