salat Hajat

Nomina (n)

  1. salat sunah, sedikitnya dua rakaat, yang dilakukan pada siang atau malam hari untuk memohon suatu hajat yang khusus kepada Allah agar Allah mengabulkannya
KBBI III

Kata Dasar

hajat; salat

  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. salat hajat salāt al-hājat hajat; salat Agama Islam Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

salasilah ~ salat ~ salat berjamaah ~ salat Duha ~ salat Gaib ~ salat Hajat ~ salat Id ~ salat Idain ~ salat Iduladha ~ salat Idulfitri ~ salat Istikharah