satwa liar

Nomina (n)

  1. semua binatang yang hidup di darat dan di air yang masih mempunyai sifat liar, baik yang hidup bebas maupun yang dipelihara oleh manusia
KBBI III

Kata Dasar

liar; satwa

  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. hidupan liar; satwa liar wildlife hidupan; liar; satwa Perhutanan Pusba
2. ungsian satwa; rembesan satwa; satwa liar wildlife refuge liar; rembesan; satwa; ungsian Perhutanan Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

Saturnus ~ saturometer ~ satwa ~ satwa buru ~ satwa langka ~ satwa liar ~ satwa migran ~ satyagraha ~ satyalencana ~ satyawacana ~ saudagar