sorot belakang

Nomina (n)

  1. pencahayaan secara langsung ataupun tidak langsung dari belakang sebuah objek yang dibidik ke arah kamera guna memperjelas keberadaan objek dan menempatkan objek tersebut terpisah dari luar
KBBI III

Kata Dasar

belakang; sorot

  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. sorot belakang backlight belakang; sorot *Umum* Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

sorok ~ sorong ~ sorongan ~ sorot ~ sorot balik ~ sorot belakang ~ sorot iringan ~ sorotan ~ sortir ~ sortiran ~ sosi