sporadis

Adjektiva (adj)

  1. keadaan penyebaran tumbuhan atau penyakit di suatu daerah yang tidak merata dan hanya dijumpai di sana sini
  2. tidak tentu; kadang kala; kadang-kadang: secara -- kedua sahabat lama itu masih bertemu
KBBI III Biologi
  • ebsoft: sporadic.
  • gkamus: sporadic.
spo·ra·dis a 1 Bio keadaan penyebaran tumbuhan atau penyakit di suatu daerah yg tidak merata dan hanya dijumpai di sana sini; 2 tidak tentu; kadang kala; kadang-kadang: secara -- kedua sahabat lama itu masih bertemu
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. perubahan bunyi sporadis sporadic sound change bunyi; perubahan; sporadis Linguistik Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

sponsor ~ sponsor-sponsoran ~ spontan ~ spontanitas ~ spora ~ sporadis ~ sporangium ~ sporofil ~ sport ~ sportif ~ sportivitas