sterilisasi /stérilisasi/

Nomina (n)

  1. perlakuan untuk menjadikan suatu bahan atau benda bebas dari mikroorganisme dengan cara pemanasan, penyinaran, atau dengan zat kimia untuk mematikan mikroorganisme hidup maupun sporanya
  2. (Bio) perlakuan untuk meniadakan kesanggupan berkembang biak pada hewan atau manusia dengan menghilangkan alat kelamin atau menghambat fungsinya
KBBI III Kimia
  • ebsoft: sterilization.
  • gkamus: sterilization.
ste·ri·li·sa·si /stérilisasi/ n 1 Kim perlakuan untuk menjadikan suatu bahan atau benda bebas dr mikroorganisme dng cara pemanasan, penyinaran, atau dng zat kimia untuk mematikan mikroorganisme hidup maupun sporanya; 2 Bio perlakuan untuk meniadakan kesanggupan berkembang biak pd hewan atau manusia dng menghilangkan alat kelamin atau menghambat fungsinya;

-- parsial Bio pengurungan sebagian populasi jasad renik (biasanya dng pemanasan atau dng cara kimiawi)
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. filter sterilisasi udara air sterilization filter filter; sterilisasi; udara Farmasi Pusba
2. jaminan sterilisasi sterilization assurance jaminan; sterilisasi Farmasi Pusba
3. oven sterilisasi sterilizing oven oven; sterilisasi Biologi Pusba
4. pensterilan tanah; sterilisasi tanah soil sterilization pensterilan; sterilisasi; tanah Pertanian Pusba
5. pensterilan udara; sterilisasi udara air sterilisation pensterilan; sterilisasi; udara Biologi Pusba
6. peralatan sterilisasi sterilisation equipment peralatan; sterilisasi Peternakan Pusba
7. proses sterilisasi sterilization process proses; sterilisasi Farmasi Pusba
8. siklus sterilisasi sterilization cycle siklus; sterilisasi Farmasi Pusba
9. sterilisasi sterilization sterilisasi Farmasi Pusba
10. sterilisasi sterilization sterilisasi Perhutanan Pusba
11. sterilisasi sterilization sterilisasi Ekonomi Pusba
12. sterilisasi sterilization sterilisasi Filsafat Pusba
13. sterilisasi cairan sterilization of liquid cairan; sterilisasi Farmasi Pusba
14. sterilisasi fraksional fractional sterilization fraksional; sterilisasi Farmasi Pusba
15. sterilisasi kebal mandiri auto-immune sterilization kebal; mandiri; sterilisasi Perikanan Pusba
16. sterilisasi kering-panas dry-heat sterilization kering; panas; sterilisasi Farmasi Pusba
17. sterilisasi panas kering dry heat sterillization kering; panas; sterilisasi Farmasi Pusba
18. sterilisasi parsial partial sterilization parsial; sterilisasi Kimia Pusba
19. sterilisasi ruahan batch sterilization ruahan; sterilisasi Farmasi Pusba
20. sterilisasi sinambung continuous sterilization sinambung; sterilisasi Farmasi Pusba

  • 1 - 20 dari 26 entri
  • 1
  • 2
  • >
  • >>

stereometri ~ stereoskop ~ stereotip ~ stereotipikal ~ steril ~ sterilisasi ~ sterilisasi parsial ~ sterilitas ~ steroid ~ steroidal ~ sterol