tekanan mental

Nomina (n)

  1. keadaan emosi seseorang pada saat mengalami tekanan berbagai hal sehingga dapat menimbulkan gangguan jiwa, biasanya tercermin pada perilaku yang menyimpang
KBBI III

Kata Dasar

mental; tekan; tekanan

tekanan kalimat ~ tekanan kata ~ tekanan keras ~ tekanan kritis ~ tekanan lingkungan ~ tekanan mental ~ tekanan morfofonemis ~ tekanan mutlak ~ tekanan nada ~ tekanan nadi ~ tekanan populasi