tengok /téngok/

Verba (v)

  1. lihat; jenguk: coba -- siapa yang datang itu
KBBI III
te·ngok /téngok/ v lihat; jenguk: coba -- siapa yg datang itu;

me·ne·ngok v 1 menjenguk; mengunjungi: sudah lama kami tidak ~ Nenek; 2 melihat; menonton: mereka senang ~ ke luar jendela itu; 3 menilik; memperhatikan: jika ~ paras mukanya, tentulah ia seorang bangsawan; 4 ki meramalkan: ia pandai ~ peruntungan orang;

te·ngok-me·ne·ngok v saling menengok;

me·ne·ngoki v menengok
tengkulak ~ tengkuluk ~ tengkurap ~ tengkurup ~ tengkuyung ~ tengok ~ tengok-menengok ~ tengteng ~ tengteng jahe ~ tengu ~ tenguh