tifus

Nomina (n)

  1. penyakit usus yang cepat menular (disertai demam dengan ruam-ruam pada tubuh dan gangguan atas kesadaran diri)
KBBI III
ti·fus n penyakit usus yg cepat menular (disertai demam dng ruam-ruam pd tubuh dan gangguan atas kesadaran diri)
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. demam tifus typhus fever demam; tifus Biologi Pusba
2. demam tifus thyphoid fever demam; tifus Kedokteran Pusba
3. tifus typhus tifus Biologi Pusba
4. tifus typhus tifus Kedokteran Pusba
5. tifus belukar scrub typhus belukar; tifus Kedokteran Pusba
6. tifus caplak tick typhus caplak; tifus Kedokteran Pusba
7. tifus caplak Afrika African tick typhus Afrika; caplak; tifus Kedokteran Pusba
8. tifus caplak Amerika American tick typhus Amerika; caplak; tifus Kedokteran Pusba
9. tifus epidemik epidemic typhus epidemik; tifus Kedokteran Pusba
10. tifus Murine Murine typhus Murine; tifus Kedokteran Pusba
11. tifus tular kutu louse borne typhus kutu; tifus; tular Kedokteran Pusba
12. tifus tularan tungau mite-borne typhus tifus; tularan; tungau Kedokteran Pusba
13. tifus tungau mite typhus tifus; tungau Kedokteran Pusba

  • 1 - 13 dari 13 entri

tidur-tidur ~ tidur-tidur ayam ~ tidur-tiduran ~ tiduran ~ tifa ~ tifus ~ tiga ~ tiga besar ~ tiga satu ~ tiga serangkai ~ tiga-tiganya