tungsten /tungstén/

Nomina (n)

  1. logam berat berwarna kelabu kehitam-hitamanan, keras, dan getas; wolfram; unsur dengan nomor atom 74, berlambang W, dan bobot atom 183,85
KBBI III Kimia
Sinonim
n: siamang; wolfram
Gabungan kata
n: lampu tungsten
tung·sten /tungstén/ n Kim logam berat berwarna kelabu kehitam-hitamanan, keras, dan getas; wolfram; unsur dng nomor atom 74, berlambang W, dan bobot atom 183,85
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. cahaya tungsten tungsten light cahaya; tungsten Komunikasi Massa Pusba
2. elektroda tungsten tungsten electrode elektroda; tungsten Mesin Pusba
3. las busur tungsten gas gas tungsten arc-welding busur; gas; las; tungsten Mesin Pusba

  • 1 - 3 dari 3 entri

tungku ~ tungkul ~ tungkup ~ tungkus ~ tungro ~ tungsten ~ tungu ~ tunik ~ tunjal ~ tunjam ~ tunjang