ulah

Nomina (n)

  1. tingkah laku, tindakan, sikap (menyalahi norma, aturan, adat): faktor lain penyebab merajalelanya korupsi itu adalah -- pelakunya yang kurang bertanggung jawab
KBBI III
Sinonim
n: aksi; canda; cincong; gerak gerik; olah; perbuatan; ragam; tingkah laku; v: polah
Turunan
v: berulah
Gabungan kata
n: ulah asmara
  • ebsoft: manner, way, act.
  • gkamus: manner, way, act.
ulah n tingkah laku, tindakan, sikap (menyalahi norma, aturan, adat): faktor lain penyebab merajalelanya korupsi itu adalah -- pelakunya yg kurang bertanggung jawab;

-- asmara perilaku dl percintaan, (spt bersanggama, berpacaran, dan bercinta): dl taksi yg sedang berhenti di sana itu ada muda-mudi sedang melakukan -- asmara;

ber·u·lah v bertingkah laku, bertindak, bersikap (menyalahi norma, kaidah, adat)
ukuran panas ~ ukuran pidana ~ ukuran vital ~ ukuran zaman ~ ula-ula ~ ulah ~ ulah asmara ~ ulak ~ ulak-ulak ~ ulakan ~ ulam