Tanaman

Nomina (n)

  1. tumbuhan yang biasa ditanam orang: ~ sayuran, buah-buahan, dsb
  2. hasil menanam; yang ditanam; pendaman: di rumah kuno itu telah ditemukan ~ harta karun
KBBI III

Kata Dasar

tanam

  • ebsoft: 1 plants. tanaman-merambat vine. 2 crop.
  • gkamus: 1 plants. tanaman-merambat vine. 2 crop.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. 1 tembolok; 2 tanaman crop 1; 2; tanaman; tembolok Biologi Pusba
2. cedera tanaman crop injury cedera; tanaman Biologi Pusba
3. ekonomi satu tanaman one-crop economy ekonomi; satu; tanaman Biologi Pusba
4. hama tanaman plant pest hama; tanaman Biologi Pusba
5. patosistem tanaman crop pathosystem patosistem; tanaman Biologi Pusba
6. rotasi tanaman crop rotation rotasi; tanaman Biologi Pusba
7. tanaman hias ornamental plant hias; tanaman Biologi Pusba
8. tanaman jendela window plant jendela; tanaman Biologi Pusba
9. tanaman pagar hedge plant pagar; tanaman Biologi Pusba
10. tanaman penutup tanah cover crop penutup; tanah; tanaman Biologi Pusba
11. tanaman perangkap trap crop perangkap; tanaman Biologi Pusba
12. tanaman pot pot plant pot; tanaman Biologi Pusba
13. tanaman sela catch crop sela; tanaman Biologi Pusba
14. tanaman serat fibre plant serat; tanaman Biologi Pusba
15. tanaman tegakan standing crop tanaman; tegakan Biologi Pusba

  • 1 - 15 dari 15 entri

tanak ~ tanak-tanakan ~ tanam ~ tanam-menanam ~ tanam-tanaman ~ Tanaman ~ tanaman dua musim ~ tanaman inang ~ tanaman industri ~ tanaman keras ~ tanaman pangan