emisi /émisi/

Nomina (n)

  1. pancaran
  2. (Fis) pemancaran cahaya, panas, atau elektron dari suatu permukaan benda padat atau cair; pemancaran
  3. (Ek) pengeluaran (surat berharga seperti saham, obligasi) oleh perusahaan pada saat perusahaan yang bersangkutan memerlukan tambahan modal
  4. (Keu) pengeluaran mata uang logam atau kertas oleh bank sentral
KBBI III
Sinonim
n: pancaran
  • ebsoft: 1 issue (of banknote, security, stock, etc.). 2 emission (of semen, light, etc.)
  • gkamus: 1 issue (of banknote, security, stock, etc.). 2 emission (of semen, light, etc.).
emi·si /émisi/ n 1 pancaran; 2 Fis pemancaran cahaya, panas, atau elektron dr suatu permukaan benda padat atau cair; pemancaran; 3 Ek pengeluaran (surat berharga spt saham, obligasi) oleh perusahaan pd saat perusahaan yg bersangkutan memerlukan tambahan modal; 4 Keu pengeluaran mata uang logam atau kertas oleh bank sentral
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. biaya emisi ambang floatation cost ambang; biaya; emisi *Umum* Pusba
2. emisi ambang float ambang; emisi *Umum* Pusba
3. ko-penjamin emisi co-underwriter emisi; ko; penjamin *Umum* Pusba
4. perusahaan penjamin emisi house of issue emisi; penjamin; perusahaan *Umum* Pusba
5. tanggal emisi date of issuance emisi; tanggal *Umum* Pusba

  • 1 - 5 dari 5 entri

eminen ~ eminensi ~ emir ~ emirat ~ emis ~ emisi ~ emisivitas ~ emitans ~ emiten ~ emoh ~ emol