emisi /émisi/

Nomina (n)

  1. pancaran
  2. (Fis) pemancaran cahaya, panas, atau elektron dari suatu permukaan benda padat atau cair; pemancaran
  3. (Ek) pengeluaran (surat berharga seperti saham, obligasi) oleh perusahaan pada saat perusahaan yang bersangkutan memerlukan tambahan modal
  4. (Keu) pengeluaran mata uang logam atau kertas oleh bank sentral
KBBI III
Sinonim
n: pancaran
  • ebsoft: 1 issue (of banknote, security, stock, etc.). 2 emission (of semen, light, etc.)
  • gkamus: 1 issue (of banknote, security, stock, etc.). 2 emission (of semen, light, etc.).
emi·si /émisi/ n 1 pancaran; 2 Fis pemancaran cahaya, panas, atau elektron dr suatu permukaan benda padat atau cair; pemancaran; 3 Ek pengeluaran (surat berharga spt saham, obligasi) oleh perusahaan pd saat perusahaan yg bersangkutan memerlukan tambahan modal; 4 Keu pengeluaran mata uang logam atau kertas oleh bank sentral
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. apungan; ambangan; emisi float ambangan; apungan; emisi Keuangan Pusba
2. biaya emisi floatation cost biaya; emisi Keuangan Pusba
3. diskonto emisi obligasi original issue discount diskonto; emisi; obligasi Keuangan Pusba
4. emisi baru new issue baru; emisi Keuangan Pusba
5. emisi berjamin underwritting issue berjamin; emisi Keuangan Pusba
6. emisi berlebih over issue berlebih; emisi Keuangan Pusba
7. emisi junior junior issue emisi; junior Keuangan Pusba
8. emisi kedua secondary distribution emisi; kedua Keuangan Pusba
9. emisi prajual presold issue emisi; prajual Keuangan Pusba
10. emisi sekuritas security issue emisi; sekuritas Keuangan Pusba
11. emisi terbatas private offering emisi; terbatas Keuangan Pusba
12. emisi umum; penawaran publik public issue emisi; penawaran; publik; umum Keuangan Pusba
13. emisi unggul; emisi bermusim seasoned issue bermusim; emisi; unggul Keuangan Pusba
14. harga penerbitan; harga emisi issue price emisi; harga; penerbitan Keuangan Pusba
15. hari emisi date of issuance emisi; hari Keuangan Pusba
16. hasil bersih emisi net proceed bersih; emisi; hasil Keuangan Pusba
17. penawaran perdana; emisi perdana initial public offering (IPO) emisi; penawaran; perdana Keuangan Pusba
18. penawaran perdana; emisi perdana initial Public Offering (IPO) emisi; penawaran; perdana Keuangan Pusba
19. penjamin emisi underwriter emisi; penjamin Keuangan Pusba
20. penjamin emisi underwriting emisi; penjamin Keuangan Pusba

  • 1 - 20 dari 28 entri
  • 1
  • 2
  • >
  • >>

eminen ~ eminensi ~ emir ~ emirat ~ emis ~ emisi ~ emisivitas ~ emitans ~ emiten ~ emoh ~ emol