imbas

Nomina (n)

  1. gerakan atau aliran udara (ditimbulkan oleh gerakan kipas, benda bergerak, dsb)
  2. dorongan; akibat (tanpa disengaja terjadinya)
  3. penyakit yang disebabkan oleh hantu yang lewat dsb: kata orang tua-tua, pada waktu magrib janganlah keluar rumah karena dapat terkena -- hantu
  4. (Fis) perolehan sesuatu sebagai akibat pengaruh sesuatu yang lain, misal imbas elektrostatik adalah pemberian muatan listrik statik pada sebuah benda dengan cara mendekatkan benda itu (tetapi tidak menyentuh) kepada sebuah benda yang sudah bermuatan listrik statik
KBBI III
  • ebsoft: 1 air current. 2 (Phys.) electrical current. se-imbas at first glance, superficially.
  • gkamus: 1 air current. 2 (Phys.) electrical current. se-imbas at first glance, superficially.
im·bas n 1 gerakan atau aliran udara (ditimbulkan oleh gerakan kipas, benda bergerak, dsb); 2 dorongan; akibat (tanpa disengaja terjadinya); 3 penyakit yg disebabkan oleh hantu yg lewat dsb: kata orang tua-tua, pd waktu magrib janganlah keluar rumah krn dapat terkena -- hantu; 4 Fis perolehan sesuatu sbg akibat pengaruh sesuatu yg lain, msl imbas elektrostatik adalah pemberian muatan listrik statik pd sebuah benda dng cara mendekatkan benda itu (tetapi tidak menyentuh) kpd sebuah benda yg sudah bermuatan listrik statik;

ber·im·bas v ada gerak atau pengaruhnya; berakibat: mudah-mudahan situasi spt itu tidak ~ negatif bagi pembangunan bangsa;

meng·im·bas v 1 mengenakan gerakan udara pd sesuatu; mengipasi: jendela kamar itu dibuka lebar-lebar supaya udara yg masuk ~ nya; 2 menggerakkan (memindahkan) aliran listrik; 3 berakibat (pd);

meng·im·basi v mengimbas;

ter·im·bas v terkena sesuatu (yg baik atau yg tidak baik) akibat perbuatan orang lain: dia ~ krn ulah aksi penjahat itu
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. aritmia imbas digitalis digitalis-induced arrhythmias aritmia; digitalis; imbas Kedokteran Pusba
2. artritis imbas adjuvan adjuvant-induced arthritis adjuvan; artritis; imbas Kedokteran Pusba
3. gangguan interstisial paru imbas obat akut acute drug induced interstitial lung disorders akut; gangguan; imbas; interstisial; obat; paru Kedokteran Pusba
4. hipertiroidisme imbas-iodin iodine-induced hyperthyroidism hipertiroidisme; imbas; iodin Kedokteran Pusba
5. imbas induce imbas Kedokteran Pusba
6. imbas enzim; induksi enzim enzyme induction enzim; imbas; induksi Kedokteran Pusba
7. imbas metabolisme metabolism induction imbas; metabolisme Kedokteran Pusba
8. neksus; imbas gap junction imbas; neksus Kedokteran Pusba
9. sindrom pseudo-Cushing imbas alkohol alcohol-induced pseudo-Cushing's syndrome Cushing; alkohol; imbas; pseudo; sindrom Kedokteran Pusba
10. taut imbas jantung cardiac gap junction imbas; jantung; taut Kedokteran Pusba
11. transduser; imbas ubah transducer imbas; transduser; ubah Kedokteran Pusba

  • 1 - 11 dari 11 entri

imbalan negatif ~ imbalan positif ~ imbang ~ imbang-imbangan ~ imbangan ~ imbas ~ imbau ~ imbauan ~ imbesil ~ imbesilitas ~ imbibisi