lapisan

Nomina (n)

  1. susunan; deretan; bagian
  2. hasil melapis(i)
  3. (ki) tingkatan; golongan: anggota dewan itu merupakan wakil dari seluruh ~ rakyat
KBBI III

Kata Dasar

lapis

  • ebsoft: layer,lining,padding,sphere,stratum,streak
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. lapisan antara interburden antara; lapisan Pertambangan Pusba
2. lapisan batu bara coal seam bara; batu; lapisan Pertambangan Pusba
3. lapisan kecepatan rendah low velocity layer kecepatan; lapisan; rendah Pertambangan Pusba
4. lapisan pemisah parting lapisan; pemisah Pertambangan Pusba
5. lapisan penutup overburden lapisan; penutup Pertambangan Pusba
6. lapisan; unggun bed lapisan; unggun Pertambangan Pusba
7. penampangan lapisan batu bara coal seam columnar section bara; batu; lapisan; penampangan Pertambangan Pusba

  • 1 - 7 dari 7 entri

lapis ~ lapis antara ~ lapis legit ~ lapis mutiara ~ lapis penutup ~ lapisan ~ lapisan absisi ~ lapisan akuifer ~ lapisan atas ~ lapisan bahang ~ lapisan bawah