permeabilitas /pérméabilitas/

Nomina (n)

  1. kemampuan (bahan, membran, dsb) meloloskan partikel dengan menembusnya
  2. perbandingan antara volume dalam sebuah ruang yang dianggap dapat diisi dan volume seluruh ruang
KBBI III Kimia
per·me·a·bi·li·tas /pérméabilitas/ n 1 Kim kemampuan (bahan, membran, dsb) meloloskan partikel dng menembusnya; 2 perbandingan antara volume dl sebuah ruang yg dianggap dapat diisi dan volume seluruh ruang;

-- membran kemampuan membran bertindak permeabel, dapat dilalui cairan atau gas secara difusi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. permeabilitas permeability permeabilitas Peternakan Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

permasjidan ~ permasyarakatan ~ permata ~ permautan ~ permeabel ~ permeabilitas ~ permeabilitas membran ~ permen ~ permesinan ~ permesuman ~ permil