perusahaan

Nomina (n)

  1. kegiatan (pekerjaan dsb) yang diselenggarakan dengan peralatan atau dengan cara teratur dengan tujuan mencari keuntungan (dengan menghasilkan sesuatu, mengolah atau membuat barang-barang, berdagang, memberikan jasa, dsb)
  2. organisasi berbadan hukum yang mengadakan transaksi atau usaha
KBBI III

Kata Dasar

usaha

  • ebsoft: business, enterprise, undertaking, concern.
  • gkamus: business, enterprise, undertaking, concern.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. anak perusahaan subsidiary companies anak; perusahaan Hukum DS
2. cabang perusahaan branch office cabang; perusahaan Hukum DS
3. Daftar Perusahaan Company Registry Daftar; Perusahaan Hukum DS
4. gabungan perusahaan federation of businesses gabungan; perusahaan Hukum DS
5. hasil usaha perusahaan profits from company activities hasil; perusahaan; usaha Hukum DS
6. kantor Pendaftaran Perusahaan Company Registry office Pendaftaran; Perusahaan; kantor Hukum DS
7. kantor pendaftaran perusahaan Company Registry office kantor; pendaftaran; perusahaan Hukum DS
8. kantor perwakilan perusahaan asing foreign company representative offices asing; kantor; perusahaan; perwakilan Hukum DS
9. Kantor Perwakilan Perusahaan Asing Foreign Company Representative Offices Asing; Kantor; Perusahaan; Perwakilan Hukum DS
10. kantor tempat pendaftaran perusahaan office of local Company Registry kantor; pendaftaran; perusahaan; tempat Hukum DS
11. merek perusahaan marks of company merek; perusahaan Hukum DS
12. merugikan perusahaan in loss to company merugikan; perusahaan Hukum DS
13. penutupan perusahaan lockout penutupan; perusahaan Hukum DS
14. PENUTUPAN PERUSAHAAN LOCK-OUT PENUTUPAN; PERUSAHAAN Hukum DS
15. peraturan perusahaan company regulations peraturan; perusahaan Hukum DS
16. PERATURAN PERUSAHAAN COMPANY REGULATIONS PERATURAN; PERUSAHAAN Hukum DS
17. perusahaan anak subsidiaries anak; perusahaan Hukum DS
18. perusahaan asuransi insurance company asuransi; perusahaan Hukum DS
19. perusahaan asuransi insurance company asuransi; perusahaan Hukum DS
20. perusahaan daerah regional administration owned companies daerah; perusahaan Hukum DS

  • 1 - 20 dari 50 entri
  • 1
  • 2
  • 3
  • >
  • >>

perupa ~ perupuk ~ peruraian ~ perus ~ perusa ~ perusahaan ~ perusahaan angkutan ~ perusahaan asing ~ perusahaan daerah ~ perusahaan dagang ~ perusahaan induk