reaktif /réaktif/

Adjektiva (adj)

  1. sifat cenderung, tanggap, atau segera bereaksi terhadap sesuatu yang timbul atau muncul
KBBI III
  • ebsoft: reactive
re·ak·tif /réaktif/ a sifat cenderung, tanggap, atau segera bereaksi thd sesuatu yg timbul atau muncul
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. artritis reaktif reactive arthritis artritis; reaktif Kedokteran Pusba
2. gangguan perlekatan reaktif reactive attachment disorder gangguan; perlekatan; reaktif Kedokteran Pusba
3. imunitas reaktif membran membrane reactive immunity imunitas; membran; reaktif Kedokteran Pusba
4. lesi tulang reaktif reactive bone lession lesi; reaktif; tulang Kedokteran Pusba
5. protein C-reaktif (CRP) C-reactive protein (CRP) C; CRP; protein; reaktif Kedokteran Pusba
6. psikosis reaktif reactive psychosis psikosis; reaktif Kedokteran Pusba
7. sindrom disfungsi saluran napas reaktif reactive airways dysfunction syndrome disfungsi; napas; reaktif; saluran; sindrom Kedokteran Pusba

  • 1 - 7 dari 7 entri

reaksi kimia ~ reaksioner ~ reaktan ~ reaktans ~ reaktansi ~ reaktif ~ reaktivitas ~ reakton ~ reaktor ~ reaktualisasi ~ real