Glosarium

Pencarian
Operator: Lema: Bidang: Bahasa: Sumber:

  Bahasa Asing Bahasa Indonesia Kata kunci Bidang Sumber
1651. redemption assets harta tebusan harta; tebusan *Umum* SM
1652. referral hospital rumah sakit rujukan rujukan; rumah; sakit Kedokteran SM
1653. refinement, fine-tuning, focusing penajaman penajaman *Umum* SM
1654. refurbish peremajaan peremajaan *Umum* SM
1655. regency - rehent Kabupaten - Bupati Bupati; Kabupaten *Umum* SM
1656. regional budget APBD APBD *Umum* SM
1657. regional content muatan lokal lokal; muatan Pendidikan SM
1658. Regional Environmental Impact Control Board Badan Pengendalian Dampak Lingkungan Daerah Badan; Daerah; Dampak; Lingkungan; Pengendalian *Umum* SM
1659. regionally/locally generated revenue, regional income tax pendapatan asli daerah (PAD) PAD; asli; daerah; pendapatan *Umum* SM
1660. registered terdaftar terdaftar Pendidikan SM
1661. registered bond surat utang atas nama atas; nama; surat; utang *Umum* SM
1662. registered share saham atas nama atas; nama; saham Saham SM
1663. registry office kantor catatan sipil catatan; kantor; sipil Hukum SM
1664. Regulation of the Minister? Peraturan Menteri? Menteri; Peraturan *Umum* SM
1665. regulatory activities hal-hal yang perlu diatur diatur; hal; perlu; yang *Umum* SM
1666. regulatory officials pejabat legislatif legislatif; pejabat *Umum* SM
1667. reimbursement penggantian biaya biaya; penggantian *Umum* SM
1668. reinforced concrete beton bertulang bertulang; beton Konstruksi SM
1669. rejoinder duplik duplik Hukum SM
1670. relief ganti rugi ganti; rugi Hukum SM
1671. relief valve katup pengontrol tekanan katup; pengontrol; tekanan *Umum* SM
1672. remand prisoner napi titipan napi; titipan *Umum* SM
1673. remedial training pelatihan perbaikan pelatihan; perbaikan *Umum* SM
1674. remedy tindakan perbaikan perbaikan; tindakan Hukum SM
1675. remote/isolated area daerah terpencil daerah; terpencil *Umum* SM
1676. repair shop bengkel bengkel *Umum* SM
1677. reply replik replik Hukum SM
1678. repossessed vehicle kendaraan tarikan kendaraan; tarikan *Umum* SM
1679. representation and warranty menjanjikan dan menjamin dan; menjamin; menjanjikan *Umum* SM
1680. repudiatory breach pelanggaran menelantarkan kewajiban kewajiban; menelantarkan; pelanggaran Hukum SM
1681. reserve the rights mencadangkan hak hak; mencadangkan Hukum SM
1682. resident medical officer dokter rumah sakit dokter; rumah; sakit *Umum* SM
1683. resit difference perbedaan nilai ujian ulangan nilai; perbedaan; ujian; ulangan *Umum* SM
1684. respect penghargaan penghargaan Hukum SM
1685. respondent tergugat tergugat *Umum* SM
1686. respondent to objection termohon keberatan keberatan; termohon Hukum SM
1687. responsible corporate citizenship bakti/tanggung jawab sosial perusahaan, kewargaan perusahaan bakti; jawab; kewargaan; perusahaan; sosial; tanggung *Umum* SM
1688. retained earnings pendapatan-ditahan ditahan; pendapatan *Umum* SM
1689. retaining wall turap turap Teknik SM
1690. retention policy kebijakan penyimpanan kebijakan; penyimpanan *Umum* SM
1691. Retirement Alowance Jaminan Hari Tua Hari; Jaminan; Tua *Umum* SM
1692. retroactive berlaku surut berlaku; surut *Umum* SM
1693. retroactive laws hukum berlaku surut berlaku; hukum; surut Hukum SM
1694. return imbal hasil hasil; imbal Saham SM
1695. revamp perubahan perubahan *Umum* SM
1696. revenue penghasilan penghasilan *Umum* SM
1697. reversing entries jurnal pembalik jurnal; pembalik *Umum* SM
1698. review kaji kaji *Umum* SM
1699. Revolutionary Justice Organization Organisasi Keadilan Revolusioner Keadilan; Organisasi; Revolusioner *Umum* SM
1700. revolving deposit-credit gathering arisan arisan *Umum* SM