eliminasi /éliminasi/

Nomina (n)

  1. pengeluaran (seperti racun dari tubuh); penghilangan
  2. penyingkiran; pengasingan: -- orang-orang yang berbahaya dari tengah masyarakat
  3. penyisihan: -- juara dunia oleh pemain baru itu sangat mencengangkan
KBBI III
  • ebsoft: meng-eliminasi-kan eliminate.
  • gkamus: meng-eliminasi-kan eliminate.
eli·mi·na·si /éliminasi/ n 1 pengeluaran (spt racun dr tubuh); penghilangan; 2 penyingkiran; pengasingan: -- orang-orang yg berbahaya dr tengah masyarakat; 3 penyisihan: -- juara dunia oleh pemain baru itu sangat mencengangkan;

meng·e·li·mi·na·si v 1 menghapuskan; menghilangkan: dokter berusaha ~ racun itu dr tubuh korban; 2 menyingkirkan; membuang; mengasingkan: pemerintah negara itu telah ~ para tahanan politik ke sebuah pulau terpencil; 3 menyisihkan
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. adisi-eliminasi karbonil carbonyl addition-elimination adisi; eliminasi; karbonil Kimia Pusba
2. adisi-eliminasi karbonil carbonyl addition-elimination adisi; eliminasi; karbonil Biologi Pusba
3. eliminasi elimination eliminasi Farmasi Pusba
4. eliminasi elimination eliminasi Peternakan Pusba
5. eliminasi gas kekal multipel (MIG) multiple inert gas elimination (MIG) MIG; eliminasi; gas; kekal; multipel Kedokteran Pusba
6. eliminasi Gauss-Jordan Gauss-Jordan elimination Gauss; Jordan; eliminasi Matematika Pusba
7. eliminasi Hoffmann Hoffmann elimination Hoffmann; eliminasi Kedokteran Pusba
8. eliminasi karbon dioksida (VCO2) carbon dioxide elimination (VCO2) VCO2; dioksida; eliminasi; karbon Kedokteran Pusba
9. eliminasi obat drug elimination eliminasi; obat Farmasi Pusba
10. eliminasi obat elimination of drug eliminasi; obat Farmasi Pusba
11. eliminasi obat drug elimination eliminasi; obat Kedokteran Pusba
12. entri eliminasi eliminating entry eliminasi; entri *Umum* Pusba
13. gangguan eliminasi elimination disorders eliminasi; gangguan Kedokteran Pusba
14. keabnormalan eliminasi eliminating abnormalities eliminasi; keabnormalan Peternakan Pusba
15. masa eliminasi obat drug elimination time eliminasi; masa; obat Kedokteran Pusba
16. metode eliminasi elimination method eliminasi; metode Pendidikan Pusba
17. pelenyapan; eliminasi elimination eliminasi; pelenyapan Matematika Pusba
18. penskoran eliminasi; penskoran penghapusan elimination scoring eliminasi; penghapusan; penskoran Pendidikan Pusba
19. penyelesaian dengan eliminasi solution by elimination dengan; eliminasi; penyelesaian Matematika Pusba
20. perilaku eliminasi eliminative behavior eliminasi; perilaku Peternakan Pusba

  • 1 - 20 dari 24 entri
  • 1
  • 2
  • >
  • >>

eleng ~ elevasi ~ elevator ~ elevator timba ~ eliksir ~ eliminasi ~ eliminir ~ eling ~ elips ~ elipsis ~ elipsoid