mencontoh

Verba (v)

  1. berbuat atau membuat sesuatu menurut contoh; meneladan; meniru: murid-murid ~ gambar dari buku; anak-anak biasanya ~ tingkah laku orang tuanya
  2. meniru (menjiplak, menyalin) pekerjaan orang (tentang murid sekolah): pikirkan dan kerjakan sendiri, jangan ~ saja
KBBI III

Kata Dasar

contoh

  • ebsoft: follow the example of,follow the lead,followed the example of,followed the lead,following the example of,following the lead
mencongok ~ mencongol ~ menconteng ~ menconteng-conteng ~ mencontengkan ~ mencontoh ~ mencontohi ~ mencontohkan ~ mencopet ~ mencopot ~ mencopoti