pemerintahan

Nomina (n)

  1. proses, cara, perbuatan memerintah: ~ yang berdasarkan demokrasi; gubernur memegang tampuk ~ di Daerah Tingkat I
  2. segala urusan yang dilakukan oleh negara dalam menyelenggarakan kesejahteraan masyarakat dan kepentingan negara
KBBI III

Kata Dasar

perintah

  • ebsoft: gvt, administration.
  • gkamus: gvt, administration.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. administrasi kolonial; pemerintahan kolonial; pemerintah penjajah colonial administration administrasi; kolonial; pemerintah; pemerintahan; penjajah Politik Pusba
2. administrasi tata kelola (ke)pemerintahan governance administration administrasi; ke; kelola; pemerintahan; tata Politik Pusba
3. agensi pemerintahan governmental agency agensi; pemerintahan Politik Pusba
4. aristokrasi, pemerintahan kaum bangsawan aristocracy aristokrasi; bangsawan; kaum; pemerintahan Filsafat Pusba
5. aturan; pemerintahan rule aturan; pemerintahan Politik Pusba
6. bentuk pemerintahan form of government bentuk; pemerintahan Politik Pusba
7. dinasti pemerintahan ruling dynasty dinasti; pemerintahan Politik Pusba
8. kekuasaan pemerintahan governmental authority kekuasaan; pemerintahan Hukum DS
9. kepala pemerintahan head of government kepala; pemerintahan Politik Pusba
10. kepala pemerintahan head of government kepala; pemerintahan Politik Pusba
11. kepemerintahan publik; tata kelola pemerintahan publik public governance kelola; kepemerintahan; pemerintahan; publik; tata Politik Pusba
12. keterpautan dalam pemerintahan; organisasi dalam pemerintahan intragovernmental linkages dalam; keterpautan; organisasi; pemerintahan Politik Pusba
13. kuasi pemerintahan quasi-government kuasi; pemerintahan Politik Pusba
14. mekanisme tata kelola (ke)pemerintahan mechanism of governance ke; kelola; mekanisme; pemerintahan; tata Politik Pusba
15. organisasi internasional non-pemerintahan international-non government organisation internasional; non; organisasi; pemerintahan Politik Pusba
16. paradigma baru (untuk) pemerintahan new paradigms for government baru; paradigma; pemerintahan; untuk Politik Pusba
17. peletakan jabatan pemerintahan; pengunduran diri pemerintahan government resignation diri; jabatan; peletakan; pemerintahan; pengunduran Politik Pusba
18. pemerintahan absah; pemerintahan sah legitimate government absah; pemerintahan; sah Politik Pusba
19. pemerintahan adidaya super government adidaya; pemerintahan Politik Pusba
20. pemerintahan berdasar hukum rule of law berdasar; hukum; pemerintahan Politik Pusba

pemerintah kesatuan ~ pemerintah kolonial ~ pemerintah nasional ~ pemerintah pusat ~ pemerintah sendiri ~ pemerintahan ~ pemerintahan daerah ~ pemerintahan kembar ~ pemerintahan negara ~ pemerintahan oligarki ~ pemerintahan otokrasi