Ekonomi /ékonomi/

Nomina (n)

  1. ilmu mengenai asas-asas produksi, distribusi, dan pemakaian barang-barang serta kekayaan (seperti hal keuangan, perindustrian, dan perdagangan)
  2. pemanfaatan uang, tenaga, waktu, dsb yang berharga
  3. tata kehidupan perekonomian (suatu negara)
  4. (cak) urusan keuangan rumah tangga (organisasi, negara)
KBBI III Ekonomi dan keuangan
  • ebsoft: 1 economics. 2 economy. 3 household management.
  • gkamus: 1 economics. 2 economy. 3 household management.
eko·no·mi /ékonomi/ n Ek 1 ilmu mengenai asas-asas produksi, distribusi, dan pemakaian barang-barang serta kekayaan (spt hal keuangan, perindustrian, dan perdagangan); 2 pemanfaatan uang, tenaga, waktu, dsb yg berharga; 3 tata kehidupan perekonomian (suatu negara); 4 cak urusan keuangan rumah tangga (organisasi, negara);

-- bentuk perusahaan perdagangan secara modern dl bentuk perusahaan yg dilakukan secara besar-besaran dng ciri spt harga barang tetap ditentukan menurut perhitungan besarnya modal dan segala pembiayaan untuk produksi, standardisasi barang, peniadaan tindakan tawar-menawar harga, dan penggunaan iklan untuk penawaran kpd khalayak; -- bermatra tunggal perekonomian suatu bangsa atau kawasan yg sangat bergantung hanya pd suatu kegiatan sehingga sangat peka thd perubahan yg mempengaruhi produksi dan pemasaran komoditasnya (msl negara-negara OPEC yg bergantung pd minyak); -- kata Kom penggunaan kata yg lebih hemat dan lebih jelas dl suatu gaya berita; -- kedai cara berdagang tradisional dl masyarakat negara berkembang yg berupa usaha kecil-kecilan oleh rakyat dng ciri, spt harga barang tidak pasti, adanya tawar-menawar, adanya utang-piutang yg kompleks antara pedagang, barang dagangan sedikit, risiko rugi kecil, dan keuntungan juga kecil; -- kerakyatan ekonomi yg mengacu pd peningkatan kemakmuran dan kesejahteraan rakyat; -- kesejahteraan ilmu ekonomi tt kesejahteraan; -- lemah 1 usaha (dagang) dng modal kecil: pengusaha -- lemah perlu mendapat perhatian pemerintah; 2 cak berpenghasilan rendah: pengaruh kenaikan harga sangat terasa bagi golongan -- lemah; -- pasar ekonomi yg sebagian besar dr produksi adalah untuk tujuan pemasaran atau pertukaran; -- pedesaan ekonomi yg berdasarkan hasil produksi dr daerah pedesaan, biasanya bersifat tradisional; -- pertanian ekonomi yg berdasarkan produksi hasil aktivitas bercocok tanam; -- terpimpin ekonomi yg berada di bawah rencana, pimpinan, dan pengawasan pemerintah masyarakat yg bersangkutan;

ber·e·ko·no·mi v 1 menjalankan suatu usaha (perdagangan, perindustrian) berdasarkan teori-teori ekonomi; 2 (berusaha)

menghindari pemborosan uang, tenaga, waktu; berhemat;

per·e·ko·no·mi·an n tindakan (aturan atau cara) berekonomi;

ke·e·ko·no·mi·an n segala sesuatu yg bertalian dng asas-asas ekonomi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
81. peramalan ekonomi economic foresting ekonomi; peramalan Ekonomi Pusba
82. perencanaan ekonomi economic planning ekonomi; perencanaan Ekonomi Pusba
83. perencanaan ekonomi pusat central economic planning ekonomi; perencanaan; pusat Ekonomi Pusba
84. perolehan ekonomi economic earning ekonomi; perolehan Ekonomi Pusba
85. pertumbuhan ekonomi economic growth ekonomi; pertumbuhan Ekonomi Pusba
86. prinsip ekonomi economic principle ekonomi; prinsip Ekonomi Pusba
87. rencana ekonomi economic plan ekonomi; rencana Ekonomi Pusba
88. sanksi ekonomi economic sanction ekonomi; sanksi Ekonomi Pusba
89. semangat ekonomi economic spirit ekonomi; semangat Ekonomi Pusba
90. sewa ekonomi; rente ekonomi economic rent ekonomi; rente; sewa Ekonomi Pusba
91. sistem ekonomi economic system ekonomi; sistem Ekonomi Pusba
92. sistem ekonomi murni Walras Walrasian system of pure economics Walras; ekonomi; murni; sistem Ekonomi Pusba
93. sistem peringatan dini dislokasi ekonomi economic Dislocation Early Warning System dini; dislokasi; ekonomi; peringatan; sistem Ekonomi Pusba
94. susut nilai ekonomi economic depreciation ekonomi; nilai; susut Ekonomi Pusba
95. tabel ekonomi Quesnay Quesnay's economic table Quesnay; ekonomi; tabel Ekonomi Pusba
96. tafsiran-ekonomi sejarah economic interpretation of history ekonomi; sejarah; tafsiran Ekonomi Pusba
97. tata ekonomi internasional new international economies ekonomi; internasional; tata Ekonomi Pusba
98. teori mikro ekonomi tentang fertilitas microeconomic theory of fertility ekonomi; fertilitas; mikro; tentang; teori Ekonomi Pusba
99. ukuran kesejahteraan ekonomi measure of economic welfare ekonomi; kesejahteraan; ukuran Ekonomi Pusba
100. untung ekonomi murni pure economic profit ekonomi; murni; untung Ekonomi Pusba

ekologis ~ ekon ~ ekonom ~ ekonom senior ~ ekonometri ~ Ekonomi ~ ekonomi bentuk perusahaan ~ ekonomi bermatra tunggal ~ ekonomi kata ~ ekonomi kedai ~ ekonomi kerakyatan