sebagai

Preposisi (pre)

  1. kata depan untuk menyatakan hal yang serupa; sama; semacam (itu): perabot rumah tangga ialah kursi, meja, lemari, dan - nya
  2. kata depan untuk menyatakan perbandingan; seperti; seakan-akan; seolah-olah: kelakuannya - orang udik masuk kota
  3. jadi (menjadi): ia diangkat - gubernur
  4. kata depan untuk menyatakan status; berlaku seperti; selaku: - orang tua, ia harus bertanggung jawab atas anak-anaknya

Adverbia (adv)

  1. seharusnya; sepatutnya; sewajarnya; semestinya: ia diperlakukan dengan -nya
KBBI III

Kata Dasar

bagai

  • ebsoft: as, like.
  • gkamus: as, like.
se·ba·gai lihat bagai
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. model sekolah sebagai keluarga family model about schools keluarga; model; sebagai; sekolah Sosiologi Pusba
2. model sekolah sebagai pabrik factory model about schools model; pabrik; sebagai; sekolah Sosiologi Pusba
3. rumah sebagai lokal home as locale lokal; rumah; sebagai Sosiologi Pusba
4. status sebagai klien client status klien; sebagai; status Sosiologi Pusba
5. urbanisme sebagai gaya hidup urbanism as a way of life gaya; hidup; sebagai; urbanisme Sosiologi Pusba

  • 1 - 5 dari 5 entri

seba ~ sebab ~ sebab musabab ~ sebabat ~ sebadan ~ sebagai ~ sebagaimana ~ sebagaimana lagi ~ sebagaimana pula ~ sebagian ~ sebagian besar