streptokokus /stréptokokus/

Nomina (n)

  1. pembelahan kokus dengan cara tertentu sehingga sel-selnya yang berbentuk bola-bola kecil tertata dalam rantai
KBBI III Biologi
strep·to·ko·kus /stréptokokus/ n Bio pembelahan kokus dng cara tertentu sehingga sel-selnya yg berbentuk bola-bola kecil tertata dl rantai
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. nuklease streptokokus streptococcal nuklease nuklease; streptokokus Biologi Pusba
2. streptokokus streptococcus streptokokus Farmasi Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

stratopause ~ stratosfer ~ stratum ~ stratus ~ streng ~ streptokokus ~ streptomisin ~ stres ~ striker ~ strimin ~ strip