bentrok

Verba (v)

  1. bercekcok; berselisih: karena kurang komunikasi, majikan sering -- dengan buruh
  2. berlawanan; bertentangan: keterangan saksi A -- dengan pengakuan terdakwa
  3. berlanggaran; bertumbukan: kemarin ada kapal -- di pelabuhan
KBBI III
  • ebsoft: quarrel, clash.
  • gkamus: quarrel, clash.
ben·trok v 1 bercekcok; berselisih: krn kurang komunikasi, majikan sering -- dng buruh; 2 berlawanan; bertentangan: keterangan saksi A -- dng pengakuan terdakwa; 3 berlanggaran; bertumbukan: kemarin ada kapal -- di pelabuhan;

ber·ben·trok v 1 bercekcok; 2 bertentangan;

ber·ben·trok·an v 1 bertubrukan: jalanan macet, rupanya ada mobil -; 2 berselisih (paham);

mem·ben·trok·kan v 1 menubrukkan; melanggarkan; 2 membuat supaya bercekcok; membuat supaya bentrok;

ben·trok·an 1 n tubrukan; 2 n perselisihan; percekcokan; 3 v cak bertubrukan; berlanggaran;

per·ben·trok·an n perselisihan; percekcokan
bentok ~ bentol ~ bentong ~ bentonit ~ bentos ~ bentrok ~ bentrokan ~ bentuk ~ bentuk akrab ~ bentuk alegro ~ bentuk bahasa