morbiditas

Nomina (n)

  1. tingkat yang sakit dan yang sehat dalam suatu populasi
KBBI III Peternakan
mor·bi·di·tas n Tern tingkat yg sakit dan yg sehat dl suatu populasi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. daya morbiditas force of morbidity daya; morbiditas Kedokteran Pusba
2. keadaan penyakit; morbiditas morbidity keadaan; morbiditas; penyakit Biologi Pusba
3. laju kesakitan; laju morbiditas morbidity rate kesakitan; laju; morbiditas Farmasi Pusba
4. morbiditas morbidity morbiditas Kimia Pusba
5. morbiditas morbidity morbiditas Farmasi Pusba
6. morbiditas morbidity morbiditas Peternakan Pusba
7. morbiditas morbidity morbiditas Antropologi Pusba
8. morbiditas anestesia; mortalitas anestesia anaesthetic morbidity anestesia; morbiditas; mortalitas Kedokteran Pusba
9. morbiditas perioperatif perioperative morbidity morbiditas; perioperatif Kedokteran Pusba
10. morbiditas spesifik seks sex-specific morbidity morbiditas; seks; spesifik Kedokteran Pusba
11. penelitian morbiditas morbidity survey morbiditas; penelitian Kedokteran Pusba
12. perluasan morbiditas expansion of morbidity morbiditas; perluasan Kedokteran Pusba
13. rekaman morbiditas morbidity record morbiditas; rekaman Kedokteran Hewan Pusba
14. survei morbiditas morbidity survey morbiditas; survei Kedokteran Hewan Pusba
15. tabel morbiditas morbidity table morbiditas; tabel Matematika Pusba
16. tingkat morbiditas morbidity rate morbiditas; tingkat Kedokteran Hewan Pusba
17. tingkat morbiditas proporsional proportional morbidity rate morbiditas; proporsional; tingkat Kedokteran Hewan Pusba

  • 1 - 17 dari 17 entri

moralisme ~ moralistis ~ moralitas ~ morat-marit ~ moratorium ~ morbiditas ~ morbili ~ mordan ~ moreng ~ mores ~ morf